post image

Tim Futsal Farmasi Hamzanwadi Raih Juara I Pharmacy Cup 2024

Tim futsal Farmasi Hamzanwadi berhasil meraih juara I dalam ajang Pharmacy Cup 2024 Futsal Competition yang diadakan oleh Universitas Mataram. kejuaran ini dilaksanakan di  GOR Gelanggang Pemuda dan Olahraga pada tanggal 5 Mei - 2 Juni 2024. 

 

Bapak Hariadi selaku pendamping menyampaikan apresiasi kepada tim Futsal Farmasi Hamzanwadi dan menegaskan " Hasil ini sangat memuaskan mengingat prestasi ini merupakan yang pertama untuk Tim Futsal Farmasi Hamzanwadi" Porgram Studi Farmasi Universitas Hamzanwadi mengucapkan selamat dan memberikan apresia kepada mahasiwa yang telah meraih juara. Semoga hal ini memicu motivasi mahasiswa untuk terus berprestasi.

 

.